PROCESSOR
•Processor atau lebih dikenal dengan Central Processing Unit merupakan otaknya komputer
•Fungsi Processor adalah menjalankan program-program yang disimpan dalam memori utama (main memory) dengan cara mengambil instruksi, menguji instruksi tersebut, dan menjalankaninstruksi satu demi satu. menghitung, melakukan operasi logika, mengelola aliran data dengan membaca aliran data dengan membaca instruksi dari   memori dan mengeksekusinya.
3 KOMPONEN PROSESOR
1. CU  berfungsi mengendalikan operasi yang dilaksanakan  sistem komputer.
2. ALU  berfungsi melakukan operasi aritmatika dan logika.
3. REGISTER-REGISTER berfungsi sebagai memori utama yang bekerja sangat cepat sebagai tempat 
operan-operan dari operasi yang akan dilakukan.
ARRANDALE
Arrandale adalah chipset baru kelas maintream dari Core i7, Core i5 dan Core i3 notebook
Arrandale mengunakan FSB dari Memory dan PCIe kedalam procesor. Tidak seperti model chipset yang terpisah.
chip procesor baru(ARRANDALE)  tersebut membuat ukuran computer notebook menjadi lebih kecil
Memiliki HyperThreading, 1 core dapat mengolah 2 proses thread
Arrandale hanya memiliki jumlah inti prosesor maksimum 2 (dual core). Akan tetapi, performanya tetap tinggi dan suhu kerjanya cenderung lebih dingin dibandingkan Core i7